Selasa, 03 Januari 2012

Laporan Penjualan Zahir Enterprise 5.1

 Zahir Enterprise Versi 5.1 
 
Dengan database Client Server yang mampu menangani data yang lebih besar dan lebih handal, berbagai fasilitas baru seperti multi level pricing, salesman commission, laporan yang dapat didesain sendiri, laporan dapat di drill down (dapat di klik) untuk menampilkan detail laporan.
  • General Ledger, Piutang Usaha, Hutang Usaha
  • Penjualan dan Pembelian (Dengan Modul Persediaan)
  • Pengadaan Barang; Material Request, Request for Quotation, Purchase Order, Goods Receive dan Purchase Return.
  • Sales Module; Sales Quotation, Sales Order, Delivery Order, Sales Return.
  • Pemakaian Barang dan Stok Opname
  • Penentuan Harga Jual Per Golongan Pelanggan
  • Inventory Movement
  • Pindah Gudang
  • Perakitan Barang dan Disassembling
  • Metode FIFO, LIFO dan Rata-rata
  • Mengelola Barang dengan Serial Number
  • Mengelola Barang dengan Lot Number / Expire Date
  • Kas & Bank, Rekonsiliasi Bank dan Giro Mundur
  • Mengelola Kelebihan Pembayaran
  • Fixed Asset (multiple depreciation calculation)
  • Fixed Asset (Dengan Berbagai Metode Penyusutan)
  • Multi Currency
  • Multi Gudang
  • Multi Satuan Pengukuran
  • Multi Pajak
  • Multi Step / Multi Level / Multi Condition Discount
  • Multi Level Price
  • Transaksi dapat  Diedit dan Dihapus dengan Fasilitas Audit Trail
  • Pengalokasian Biaya Impor
  • Sinkronisasi Data Antar Cabang dengan FTP Internet
  • Laporan dapat didesain dan dikembangkan sendiri
  • Mencetak Faktur Pajak (Seluruh Faktur dapat didesain)
  • Laporan dapat diklik untuk menampilkan detail transaksi
  • Pencarian text pada laporan secara cepat
  • Export Laporan ke Excel, PDF, HTML, dll dalam tampilan aslinya dan dapat dikirim melalui email.
  • Rekening dalam Dua Bahasa
  • Grafik-grafik Interaktif, Analisa Rasio, Kalender, 200+ Laporan
  • Multi Company dan Hak Akses Bertingkat

Laporan Aliran Kas
Software Akuntansi Laporan Keuangan Terbaik


Sumber :

Tidak ada komentar:

Posting Komentar